Undangan cetak dan digital? Lebih efektif
mana sih?
Menjelang hari pernikahan, berbagai persiapn perlu
dilakukan oleh para mempelai Wanita dan mempelai pria dan juga keluarga nya .
Mulai dari memilih undangan menyiapkan catering yang akan disajikan, juga
mempersiapkan venue dan pakaian nya.
Banyak sekali pasangan jaman sekarang memilih untuk
menikah muda malah sudah menjadi hal yang semakin umum, tetapi untuk mengadakan
acara pernikahan di usia muda, para calon pengantin baik mempelai Wanita maupun
pria harus pintar dalam mengelola dan Menyusun kebutuhan setta dana pernikahan
agar tidak terjadi over budget
Ada banyak cara yang bisa kamu lakukan untuk
mengontrol pengeluaran keuangan kamu menjelang acara pernikahan dimulai.
Kamu harus memperhatikan mulai mencari venue yang
murah juga memakai bantuan catring keluarga dan menyewa baju pengantin, kenapa
menyewa? Jika kamu membeli sangat di
sayang kan karena Cuma terpakai satu kali saja.
Di era digital ini, kamu bisa dengan sangat mudah membuat
undangan pernikahan yang murah namun tetap terlihat cantik, kamu bisa mencari
desain nya di internet lalu memperlihatkan pada yang ahli dibidang undangan.
Jika dilihat dari segi biaya, menggunakan undangan
digital tentu saja akan lebih efetif dan lebih bersahabat dengan budget
pernikahan para calon mempelai muda, selain karena tidak perlu dicetak,
undangan digital juga tidak membutuhkan pengiriman khusus kamu bisa mengirim
nya sendiri dari gadget kamu sendiri sangat menghemat waktu juga menghemat biaya
kan. karena 1 undangan digital bisa dikirim ke semua orang yang kamu mau
undang.
Tetapi undangan cetak pun tetap dibutuhkan ya gais ,
meskipun undangan digital memiliki kesan unik kreatif, dan juga dapat menghemat
biaya cetak undangan yang kamu keluarkan, kamu gabisa bener bener menghilangkan
biaya itu, sedikitnya kamu harus mempersiapkan biaya untuk undangan itu
sendiri.
tetep saja ada beberapa orang yang perlu kamu kirim
undangan pernikahan versi cetak nya karena undangan cetak itu memiliki kesan
resmi formal dan lebih sopan. Gasalah si undangan pernikahan versi digital juga
sangat menarik tapi kalau undangan digital diberikan kepada rekan bisnis, guru,
rekan rekan orang tua kamu dan juga tokoh masyarakat rasa nya kurang etis
karena beliau beliau akan merasa kurang dihargai apabila hanya menerima
undangan digital.
Nah jadi sebaiknya kamu menggunakan undangan digital
plus juga undangan cetak tetapi jika undangan cetak kamu tidak usah mencetak
terlalu banyak cukup untuk orang orang penting saja dan sisa nya kamu boleh
kirimkan undangan digital. Bingung mau nyari tempat cetak sekaligus undangan digital?nah gaperlu
bingung di ccwedding invitation meyediakan keduanya nih gais, mulai dari
undangan cetak dan juga undangan digital ada juga loh undangan website, mereka
menerima request desain sesuai yang kamu mau. harganya juga cocok untuk para
pasangan yang ingin menikah muda nih, kualitasnya pun gausah diragukan lagi
kepo sama contoh contoh desain nya? Cuss kepoin aja ig nya di
@ccweddinginvitation dan juga @invinic
Komentar
Posting Komentar